Presiden Joko Widodo mengatakan para pemimpin delegasi G20 mengapresiasi langkah konkret Indonesia dalam menanam mangrove atau bakau, saat ikut meninjau hutan bakau di Taman Hutan Raya (Tahura), Ngurah Rai, di sela KTT G20 Bali, …
Pemimpin delegasi G20 apresiasi mangrove Indonesia
